Close

Game Center Shoujo to Ibunka Kouryuu Episode 1

UP Senin, 01:34 Wib

Game Center Shoujo to Ibunka Kouryuu

Selengkapnya :
Game Center Shoujo to Ibunka Kouryuu atau dikenal Cultural Exchange With a Game Centre Girl adalah serial manga Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Hirokazu Yasuhara. Manga ini awalnya mulai diserialkan secara daring melalui Twitter dan Pixiv pada bulan Desember 2019. Adaptasi serial televisi anime yang diproduksi oleh Nomad akan tayang perdana pada bulan Juli 2025. Menceritakan Renji Kusakabe, seorang pemuda yang bekerja paruh waktu di sebuah pusat permainan, penasaran melihat Lily, gadis Inggris yang asyik bermain mesin capit (Crane games) sendirian di Hari Valentin. Tidak peduli berapa kali Lily mencoba, matanya berkaca-kaca karena tidak bisa mendapatkan hadiah. Renji pun datang membantunya untuk mendapatkan boneka. “Be My Valentine! (jadilah kekasihku)”. Berawal dari kesalahpahaman, kisah lintas budaya di pusat permainan antara Renji dan Lily si gadis bule Inggris yang imut dan lugu ini pun dimulai.
Semua Episode Game Center Shoujo to Ibunka Kouryuu
Studio Nomad
Source Web Manga
Durasi 23 Menit
Genre Comedy, Romance
Score 7